Gereja dan Kemandirian Finansial dalam Refleksi Teologis Matius 19:16-26

Soewieto Djajadi

Abstract


The Covid-19 pandemic, which is endemic throughout the world, including Indonesia, has caused changes in people's lives. Restrictions on the movement of community activities, also known as PSBB, also have an impact on several sectors, such as the economy, tourism, and religion is no exception. With a decrease in the offerings received by the church, but are required to continue carrying out its activities such as teaching, discipleship, and celebrating Christian religious holidays such as Christmas, Church birthdays, and so on, these costs become the burden of the Church leaders and workers. This problem would not be a problem if the church had wealthy people who could help fund the church. Therefore, this research aims to find steps that must be taken so that the church can become independent regarding funds without depending on the rich. Meanwhile, a good principle is to become an entrepreneurial church that can educate its congregation and workers to become entrepreneurs to earn better income.

 

Abstrak

Pandemi Covid-19 yang mewabah di seluruh dunia, termasuk Indonesia, telah menyebabkan perubahan di dalam kehidupan masyarakatnya. Pembatasan pergerakan kegiatan masyarakat yang dikenal juga dengan PSBB menimbulkan dampak pula pada beberapa sektor seperti ekonomi, pariwisata dan tak terkecuali agama. Dengan menurunnya persembahan yang diterima oleh gereja, namun dituntut untuk tetap melakukan kegiatan- kegiatannya seperti pengajaran, pemuridan, merayakan hari- hari besar Agama Kristen seperti Natal, Ulang tahun Gereja dan lain sebagainya, maka biaya tersebut menjadi beban dari pemimpin dan pengerja Gereja. Persoalan ini tidak akan menjadi masalah jika gereja mempunyai orang- orang kaya yang dapat membantu dana gereja. Oleh karena itu, penelitian ini bertujuan mencari langkah- Langkah yang harus dilakukan agar gereja dapat menjadi gereja yang mandiri dalam hal dana tanpa bergantung kepada orang kaya. Sedangkan prinsip yang baik adalah menjadi gereja intrepreneur yang dapat mendidik para jemaat dan para pengerjanya menjadi wirausaha untuk mendapatkan penghasilan yang lebih baik. 

 

 

 

Keywords


church finance; entrepreneurship; financial independence; Matthew 19:16-26; finansial gereja; kemandirian finansial; kewirausahaan; Matius 19:16-26

References


Agus Purwanto. “Kepemimpinan Yesus Kristus Sebagai Model Kepemimpinan Kristen.” Mathetes “Jurnal Teologi dan Pendidikan Kristen” 1, no. 2 (2020): 133–140. https://sttbethelsamarinda.ac.id/e-journal/index.php/mathetes/article/view/17/18.

Bora, Lewi Nataniel. “Keserupaan Dengan Yesus Dalam Penderitaan, Kesengsaraan Dan Kematian-Nya.” Manna Rafflesia 7, no. 1 (2020): 65–89.

Darmawan, Dadang, Deni Miharja, Roro Sri Rejeki Waluyajati, and Erni Isnaeniah. “Sikap Keberagamaan Masyarakat Menghadapi Wabah COVID-19.” Religious: Jurnal Studi Agama-Agama dan Lintas Budaya 4, no. 2 (2020): 115–124.

Darnita, Cristi Devi, and Defri Triadi. “Strategi Manajemen Keuangan Gereja Kalimantan Evangelis Dalam Bentuk Badan Usaha.” Jurnal Ilmiah Religiosity Entity Humanity (JIREH) 4, no. 2 (2022): 152–164.

Fauziah, Eneng Saadah, and Rachmad Risqy Kurniawan. “Kewajiban Orang Kaya Terhadap Hal Orang Miskin” (2022).

Gulo, Citra Purnamasari. “Understanding the Meaning of the Law As a Good Moral” 5, no. 2 (2021): 127–138.

Illu, Wilianus. “Studi Eksegetis Kejadian 12: 1-3 Dan Relevansi Misiologisnya Bagi Gereja Tuhan Masa Kini.” Missio Ecclesiae 5, no. 1 (2016): 52–73.

Imeldawati, Tiur, Iwan Setiawan Tarigan, and Warseto Freddy Sihombing. “Sikap Waspada Terhadap Ketamakan Akan Kekayaan (Lukas 12:13-21).” Areopagus : Jurnal Pendidikan Dan Teologi Kristen 19, no. 1 (2021): 121–134.

Kepemimpinan, Sunarto, and Menurut Alkitab. “Sunarto Kepemimpinan Menurut Alkitab | 95” (n.d.): 95–116.

Kiawan, Hendy. “Keterlibatan Katolik-Tionghoa Di Kota Semarang Bagi Panca Tugas Gereja.” Jurnal Teologi 7, no. 1 (2018): 45–62.

Lasabuda, Ridwan. “Pembangunan Wilayah Pesisir Dan Lautan Dalam Perspektif Negara Kepulauan Republik Indonesia.” Jurnal Ilmiah Platax 1, no. 2 (2013): 92.

Marbun, Purim. “Strategi Dan Model Pembinaan Rohani Untuk Pendewasaan Iman Jemaat.” Jurnal Ilmiah Religiosity Entity Humanity (JIREH) 2, no. 2 (2020): 151–169.

Nugroho, Fibry Jati. “Gereja Dan Kemiskinan: Diskursus Peran Gereja Di Tengah Kemiskinan.” Evangelikal: Jurnal Teologi Injili dan Pembinaan Warga Jemaat 3, no. 1 (2019): 100–112.

Prayudi, M. Agus. “Dampak Covid-19 Terhadap Pariwisata Di Daerah Istimewa Yogyakarta.” Jurnal Ilmiah Pariwisata dan Perhotelan) 3, no. 2 (2020): 14–20.

Saragih, Erman. “Penatalayanan Ibadah Terbatas Pada Masa Pandemi Covid-19.” Danum Pambelum: Jurnal Teologi Dan Musik Gereja 1, no. 2 (2021): 175–187.

Schaar, R.M.A. van der. “Penduduk Indonesia.” Https://Www.Indonesia-Investments.Com (2017).

Setio, Robert. “Jabatan Gerejawi Dalam Perspektif Hermeneutik Alkitab” (2007).

Sihaloho, Estro Dariatno. “Dampak Covid-19 Terhadap Perekonomian Indonesia Dampak Covid-19 Terhadap Perekonomian Indonesia.” ResearchGate, no. April (2020): 1–6.

Silalahi, Junior Natan. “Gereja Dan Entrepreneurship: Peran Gereja Dalam Ketahanan Ekonomi Jemaat Pada Masa Pandemi Covid-19.” PROSIDING STT Sumatera Utara 1, no. 1 (2021): 22–29.

Simanjuntak, Ramses. “Dampak Keteladanan Yesus Sebagai Guru Agung.” Sanctum Domine 4, no. 2 (2016): 29–40.

Simarmata, Herman, and Tri Prasetya. “Analisis Narative Criticism Kisah Perumpamaan Orang Kaya Dan Lazarus Yang Miskin Dalam Lukas 16: 19-31.” LOGON ZOES: Jurnal Teologi, Sosial dan Budaya 5, no. 1 (2022): 26–34.

Sirsaeba, Anif. Berani Kaya, Berani Takwa. Penerbit Republika, 2005.

Umrati, and Hengki Wijaya. Analisis Data Kualitatif Teori Konsep Dalam Penelitian Pendidikan. Sulawesi Selatan: Sekolah Tinggi Theologia Jaffray, 2020.

Utomo, Jonathan Dea Kris. “Kajian Teologi Kewirausahaan Terhadap Pemahaman Jemaat GPIB Jemaat Solo Utara Surakarta Tentang Pembangunan Ekonomi Gereja.” Program Studi Teologi FTEO-UKSW, 2019.

Wahid, Abdul. “Penyelenggaraan Mobile Training Unit Teknik Sepeda Motor Di UPT Balai Latihan Kerja Singosari Malang.” Universitas Negeri Malang, 2019.

Widiatna, Alexius Dwi. “Persekutuan Murid-Murid Kristus: Hidup Yang Berkembang Menuju Kesempurnaan.” JPAK: Jurnal Pendidikan Agama Katolik 20, no. 1 (2020): 72–87.

Yunus, Nur Rohim, and Annissa Rezki. “Kebijakan Pemberlakuan Lock down Sebagai Antisipasi Penyebaran Corona Virus Covid-19.” Salam: Jurnal Sosial dan Budaya Syar-i 7, no. 3 (2020): 227–238.

Zain, Evi Mufrihah, Febry Jein Andjar, and Devi Devi. “Pelatihan Kejuruan Pengolahan Hasil Pertanian Balai Latihan Kerja Sorong.” Abdimas: Papua Journal of Community Service 2, no. 2 (2020): 35–41.




DOI: https://doi.org/10.55884/thron.v3i2.42

Refbacks

  • There are currently no refbacks.



Thronos diindeks oleh:

 


Online ISSN: 2722-662X

Printed ISSN: 2722-7421

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.

Copyright © THRONOS. All Rights Reserved.